Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Instrumen Daya Saing

INSTRUMEN PENELITIAN DAYA SAING

B.    Variabel Daya Saing 1.     Definisi Konseptual Daya saing adalah seperangkat aktivitas yang senantiasa diarahkan untuk menghasilkan produk berkualitas yang dapat memuaskan pihak-pihak yang berkepentingan dengan indikator: (a) berorientasi pada mutu produk; (b) egaliter; (c) berorientasi pada tim; (d) terfokus pada produk; (e) menciptakan sinergi; (f) membangun aliansi, dan (g) menerobos ikatan yang membelenggu perjalanan organisasi. 2.     Definisi Operasional Daya saing adalah skor yang tercermin dan dapat diperoleh berdasarkan seperangkat aktivitas/perilaku yang senantiasa diarahkan untuk menghasilkan produk berkualitas yang dapat memuaskan pihak-pihak yang berkepentingan dengan indikator: (a) berorientasi pada mutu produk; (b) egaliter; (c) berorientasi pada tim; (d) terfokus pada produk; (e) menciptakan sinergi; (f) membangun aliansi, dan (g) menerobos ikatan yang membelenggu perjalanan organisasi. 3.   ...